Rabu, 15 Maret 2017

Review Jurnal
Analisis Pengembangan Strategi e-Business Dengan Memanfaatkan Sistem
Teknologi Informasi BRINETS Pada PT. Bank Rakyat Indonesia (Persero)
Dalam Upaya Memberdayakan UKM

(Disusun Untuk Memenuhi Tugas Mata Kuliah E-Business)



Dosen Pengampu:
Mohamad Ali Murtadho, S.Kom. M.Kom.


Disusun Oleh:
Moh. Fadlan  4114111


PROGRAM STUDI SISTEM INFORMASI
FAKULTAS TEKNIK
UNIVERSITAS PESANTREN TINGGI DARUL ULUM
JOMBANG
2017



Judul
Analisis Pengembangan Strategi e-Business Dengan Memanfaatkan Sistem
Teknologi Informasi BRINETS Pada PT. Bank Rakyat Indonesia (Persero)
Dalam Upaya Memberdayakan UKM
Jurnal
Jurnal Informatika
Tahun
2003
Penulis
Diny Wahyuni
Sumber
dwahyuni.staff.gunadarma.ac.id/Publications/files/2121/Strategi+e-Business-2003.pdf

METODE PENELITIAN
Pada penelitian ini, selain pengumpulan data melalui pihak BRI juga dilakukan metode analisis data menggunakan teknik analisis kualitatif (Matriks SWOT) yang dikaji berdasarkan berbagai isu strategis baik dari dalam maupun dari luar guna mencari alternatif pengembangan e-business dalam upaya memberdayakan Usaha Kecil dan Menengah (UKM) dan menguji kelayakan implementasi ebusiness dengan menggunakan beberapa metode untuk penilaian proyek.

PERKEMBANGAN STRATEGI BISNIS BRI
Berdasarkan data selama 3 (tiga) tahun terakhir yakni sejak tahun 2000 s/d 2002 perkembangan komposisi kredit UKM mencapai lebih dari 82%.
Strategi BRI dalam pengembangan bisnis mikro dan ritel melalui perluasan jaringan kerja (network) nampak dari jumlah jaringan kerja yang terluas di Indonesia yakni 12 Kantor Wilayah, 325 Kantor Cabang, 3.800 BRI Unit, dan 64 Kantor Cabang Pembantu.

Penerapan Fungsi Manajemen Proyek
Dalam proyek implementasi pengembangan teknologi informasi di BRI yang perlu diperhatikan adalah waktu, kualitas dan biaya serta dukungan suatu manajemen proyek yang handal, di bawah pengawasan program manajemen perusahaan. Implementasi yang dilakukan manajemen proyek tersebut harus mencakup : adanya proyek, tujuan, ruang lingkup, metode proyek, organisasi & staf proyek, kerangka waktu proyek, resiko proyek serta jaminan kualitas proyek.

Implementasi e-Business dalam pemberdayaan UKM
Pada umumnya UKM, khususnya usaha kecil kurang memiliki daya tawar, kapasitas produksi yang terbatas, teknologi yang sederhana dan kurang memiliki kemampuan untuk memasarkan dengan baik. Bagi BRI yang memiliki sejumlah jaringan kerja yang terdiri dari kantor cabang, kantor cabang pembantu dan BRI.
Unit yang tersebar di seluruh Indonesia dengan para nasabah UKM yang tersebar di masing-masing unit kerja tersebut dapat memberikan pelayanan kepada UKM dengan memanfaatkan jaringan unit kerja BRI sebagai Value Added Network (VAN BRI) dengan membangun, mengembangkan dan mengelola media akses yang ada.

Kesimpulan
Dari uraian yang telah dikemukakan sebelumnya, dapat disimpulkan bahwa Strategi e-business yang diterapkan oleh BRI dengan memanfaatkan jaringan kerjanya sebagai Value Added Network (VAN BRI), yakni memberi nilai tambah pada outlet BRI dengan menjadi media akses pelayanan virtual/online dalam memberdayakan UKM adalah sangat tepat dan layak secara ekonomis.

Portofolio

Assalamu'allaikum Wr. Wb.
Berikut ini adalah portofolio dari saya:

Nama                                 : Moh. Fadlan
Tempat, Tanggal Lahir         : Jombang, 18 April 1994
Alamat                               : Kalijaring Tembelalang Jombang
Email                                 : fadlan767@gmail.com
Telepon                              : 081515198442/08989845623
Riwayat Pendidikan             : MI Al-Ihsan Kalijaring Tembelang
                                           MTs Al-Ihsan Kalijaring Tembelang
                                           SMK PGRI 2 Jombang
Pengalaman Kerja (Magang) : Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil Kota Mojokerto
Saat ini saya sedang menjalankan pendidikan S1 di Universitas Pesantren Tinggi Darul Ulum (UNIPDU) Jombang.
Kemampuan saya di bidang IT saat ini masih sangat dasar dan masih dalam tahap belajar. Hasil yang dicapai pada proses perkuliahan diantaranya:
1. Memahami konsep dasar pembuatan aplikasi berbasis web dan berbasis mobile.
2. Mempelajari bahasa pemrograman C++, Java, Php, B4A.
3. Mempelajari Sistem Informasi Geografis (SIG) dengan menggunakan ArcviewGIS.
4. Membuat MarketPlace, dengan menggunakan Php MySQL.
5. Mampu mengoperasikan OS Windows dan instal ulang OS Windows.

Cukup sekian portofolio yang dapat saya sampaikan. Wassalamu'allaikum Wr. Wb.

Rabu, 25 Januari 2017

SISTEM INFORMASI EKSEKUTIF
ANALISIS PENERAPAN SISTEM INFORMASI EKSEKUTIF PERUSAHAAN TEKNOLOGI INFORMASI





Dosen Pengampu:


Oleh:
Moh. Fadlan (4114111)


PROGRAM STUDI SISTEM INFORMASI
FAKULTAS TEKNIK
UNIVERSITAS PESANTREN TINGGI DARUL ULUM
JOMBANG
2017